Senin, Oktober 12, 2009

Warisan Jepang


Hingga bulan Juli 2004, terhitung 788 Situs Warisan Dunia di 134 negara. Salah satunya adalah Jepang, yg pada tahun 1993 beberapa wilayahnya didaftarkan sebagai warisan dunia yg harus dijaga. Diantaranya adalah Shirakami Sanchi, Yakhusima, Himeji Jou, Kuil Buddha Houryuuji. Menyusul kemudian Genbaku Dome, Kuil Itsukushima Jinja, Monumen Bersejarah di Kyoto, Uji, Ootsu, dan Gassho Zukuri di Shirakawa Go dan Gokayama, Kuil di Nikko, dan Gusuku serta peninggalan yg berkaitan dgn Kerajaan Ryukyu termasuk Istana Shuri-Jo ditambahkan dlm daftar di akhir tahun 2000.

0 komentar: